Cara Beli Masa Aktif Telkomsel

Cara beli masa aktif Telkomsel merupakan suatu hal yang mudah untuk kamu lakukan. Ya, kamu bisa memperpanjang masa aktif kartu Telkomselmu 1 tahun lebih jika memang kamu mengetahui bagaimana cara melakukannya. Bahkan, cara memperpanjang masa aktif Telkomsel ini tergolong sangat cepat untuk dipahami dan hanya butuh beberapa menit saja prosesnya.

Sebagaimana yang sudah kamu ketahui, bahwa Telkomsel menjadi salah satu provider terbesar di Indonesia. Telkomsel, selalu berinovasi untuk melakukan berbagai perubahan dan perkembangan demi kenyamanan para pelanggan setianya. Telkomsekjuga menyediakan berbagai fitur serta layanan yang dirombak sedemikian rupa sehingga dapat diandalkan oleh penggunanya.

Namun jika kamu masih belum tahu bagaimana mengaktifkan kartu Telkomsel, maka tenang saja. Tidak perlu khawatir. Sebab di artikel kali ini, kamu sudah menyediakan panduan lengkap untuk dapat melakukan hal tersebut. Berikut adalah penjelasannya.

Berapa Lama Masa Tenggang Kartu Telkomsel Dan Mengapa Harus Diperpanjang?

Sebelum kita membahas tentang bagaimana cara beli masa aktif Telkomsel, alangkah baiknya jika kamu mengetahui terlebih dahulu terkait berapa lama masa tenggang kartu Telkomsel yang kamu gunakan saat ini. Ya, tentu setiap kartu operator selular memiliki masa tenggang dengan batasan waktu yang hampir sana. Tak terkecuali, kartu Telkomsel.

Telkomsel, memoubgau masa tenggang hingga 1 bulan atau setara dengan 30 hari sejak masa aktif telah habis. Jadi, pastikan kartu yang kamu pakai saat ini tidak masuk masa tenggang apalagi sampai habis masa tenggangnya.

See also  Cara Bagi Pulsa Telkomsel

Mengapa demikian? Sebab jika kamu sudah sampai di masa itu, maka kamu tidak akan bisa menggunakan kartu Telkomselmu. Oleh karena itu, solusi untuk mengatasi masalah ini adalah kamu harus selalu mengecek masa aktif dan masa tenggang kartu Telkomsel yang kamu gunakan. Jika sudah masuk masa tenggang, maka sangat disarankan untuk segera membeli masa aktif supaya kartu bisa kamu gunakan untuk mengakses semua layanan yang disediakan oleh pihak Telkomsel.

Cara Beli Masa Aktif Telkomsel

Cara Beli Masa Aktif Telkomsel
Cara Beli Masa Aktif Telkomsel

Seperti yang sudah kami sebutkan bahwa pembelian masa aktif ini sangat mudah untuk kamu lakukan. Misal, kamu memakan kartu As (dalam masa aktif), maka kamu bisa menggunakan Rp 509 untuk bisa dapat tambahan masa aktif hingga 1 bulan terhitung sejak h+1 setelah masa aktif habis.

Jadi, bagi kamu yang saat ini menggynakankartu As hanya untuk cadangan saja, bisa melakukan pembelian masa aktif sebelum berakhir sehingga dapat terus aktif dan bisa kamu pakai kapan saja. Sedangkan untuk metode beserta panduan pembelian masa aktif Telkomsel, bisa kamu baca pada penjelasan berikut ini.

Cara Beli Masa Aktif Telkomsel (Simpati dan Kartu As)

Metode pertama ini merupakan cara yang bisa kamu gunakan ketika ingin beli masa aktif kartu As dan Simpati. Ya, kedua provider ini merupakan produk dari Tekkomsel. Cara pembelian masa aktifnyaoun sangat mudah dan tidak ribet. Jika kamu penasaran bagaimana melakukannya, berikut adalah langkah-langkah yang bisa kamu ikuti.

  • Pertama-tama, silahkan kamu membuka menu telepon yang ada di smartphonemu
  • Selanjutnya, kamu langsung tekan panggil atau call
  • Jika sudah, maka kamu bisa tekan angka 3 untuk memilih paket lainnya
  • Setelah itu, kamu tekan send atau kirim
  • Kamu lanjutkan dengan pilihan layanan lain dengan menekan angka 8
  • Kemudian, kamu tekan angka 3 untuk paket masa aktif sesuau dengan kebutuhanmu
  • Terakhir, kamu lakukan konfirmasi dan tekan angka 1
  • Selesai, mulai sekarang masa aktif Telkomselmu akan diperpanjang secara otomatis
See also  Cara Transfer Pulsa Telkomsel

Cara Beli Masa Aktif Telkomsel Pakai Pulsa Yang Ada

Sebenarnya, metode ini hampir sama dengan metode yang pertama. Ya, kamu bisa melakukan pembelian masa aktif Telkomsel ini dengan hanya menukarkan pulsa yang kamu miliki dengan tambahan masa aktif. Langkah-langkahnya pun sangat mudah untuk kamu pahami dan praktekkan. Begini jelasnya:

  • Pertama, kamu bukalah menu telepon yang ada di smartphone mu
  • Kemudian, kamu ketik atau tekan *999#
  • Jika sudah, maka kamu langsung tekan panggil atau call
  • Akan muncul beberapa pilihan, kamu hanya perlu memilih angka 3 untuk menu paket lainnya
  • Lalu send
  • Setelah itu, kamu ketik angka 6 untuk lainnya
  • Lalu send
  • Kemudian kamu ketik atau tekan angka 7
  • Lalu send
  • Kamu pilih masa aktif yang kamu inginkan
  • Kamu bisa tekan angka 1 atau 2 atau 3 sesuai dengan pulsa yang kamu miliki dan kebutuhanmu
  • Lalu send
  • Tunggu beberapa saat hingga muncul sebuah notifikasi yang menyatakan pembelian masa aktifnya telah berhasil

Cara Beli Masa Aktif Telkomsel Dengan Isi Ulang Pulsa

Selain membeli masa aktif dengan menggunakan pulsa, kamu juga bisa membeli masa aktif dengan cara mengisi pulsamu. Sebenarnya, pembelian masa aktif dengan menggunakan metode satu ini hampir sama dengan metode sebelumnya. Kamu hanya perlu mengisi ulang nomor Simpati atau kartus As yang kamu miliki.

Pengisian pulsa ini bisa kamu lakukan di mana saja baik secara online ataupun offline. Ketika kamu melakukan pengisian pulsa Telkomsel, maka masa aktif akan secara otomatis diperpanjang sesuai dengan daftar berikut.

  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 10 ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 7 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 15;ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 15 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 20 ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 20 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 25 ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 30 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 50 ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 30 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 100 ibu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 45 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 150 ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 60 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 200 ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 120 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 300 ribu, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 150 hari
  • Jika kamu mengisi pulsa sebesar 1 juta, maka masa aktif Telkomsel akan bertambah menjadi 180 hari
See also  Cara Mengaktifkan Kartu Telkomsel Yang Sudah Mati

Kesimpulan

Nah, mungkin hanya itu saja yang dapat kami sampaikan terkait bagaimana cara beli masa aktif Telkomsel. Semoga informasi yang kamu sajikan di atas dapat membantu dan menambah wawasanmu. Apabila terdapat informasi yang kurang lengkap, kamu mohon maaf dan mohon dilengkapi dengan menuliskannya di kolom komentar di bawah, ya.

Jangan lupa juga untuk selalu membaca artikel-artikel kami dan membagikan ke teman-temanmu. Agar apa yang kamu sampaikan dapat bermanfaat di khalayak umum. Silahkan kamu pilih salah satu metode di atas yang menurutmu sesuai dengan kebutuhanmu dan mudah untuk dilakukan. Selamat mencoba, semoga berhasil, dan sampai jumpa lagi di artikel-artikel kami sekanjutnya, ya.